Entah mengapa hatiku terasa
hampa
Jiwaku merintih dalam kebisuan malam
Seakan tangis tak kunjung reda
Di atas sana…, di balik tirai yang gelap
Inginku menatap indahnya purnama
Sama seperti saat main layangan
Tak henti-henti ku menatap layangan itu
Seperti wajah
kekasih yang tersenyum di atas sana
Hening…
Suara angin malam singgah lalu menggertakku
Dan di saat ku pejamkan mata, kau hadir..
Artikel Terkait
sekedar bicara
kalau petang hampir usai
mari kita pulang saja, kembali ke rumah membenahi apa yang terserak
tuntaskan cepat lagu sendu itu, ganti dengan hiphop.
... selengkapnya
keangkuhanmu
Di tengah malam ku coba antarkan rindu
dan kegelisahanku di pelataran hatimu
Namun, yang ku temui bukan cintamu
Bukan kemegahanmu, pun bukan keag ... selengkapnya
rasa yang mencari
rasa yang mencari
Ada angan yang melayang entah ke mana
saat gerimis membasahi ruang hati
dan segores luka yang kembali menganga diantara rasa
yan ... selengkapnya
teriris
Ada lara tercipta sesaat kuhadirkan sejuta rangkaian mawar di setiap sudut ruang yang kelam.
Segala sapa jadi sepi, hening…
Terdengar derap langkah ... selengkapnya
hening
hening...,
di jiwa Sang Pengelana
Nestapa, lara, gelak tawa, tak lagi jelas bedanya.
Ditingkah gemuruh ombak kehidupan
Seribu tanya di hati,&nbs ... selengkapnya
Title: Hampa; Written by asharologi; Rating: 5 dari 5
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
silahkan berkomentar pada kolom yang tersedia.
terima kasih.
salam... ^_^